Manchester United Bisa Tergabung di Grup Neraka Liga Champions, Siapa Calon Lawannya?
[ad_1] MANCHESTER – Manchester United sedang harap-harap cemas saat ini. Selain akan melakoni pertandingan babak 16 besar Piala Liga Inggris 2020-2021 dini hari nanti kontra Brighton & Hove Albion, mereka juga sedang menantikan hasil undian Fase Grup Liga Champions 2020-2021. Undian Fase Grup Liga Champions 2020-2021 akan dilangsungkan di Jenewa, Swiss, pada Kamis 1 Oktober …